Experiential Learning is Challenge and Experience followed by Reflection leading to Learning and Growth (AEE, 2017)
Tentang AELI
Asosiasi Experiential Learning Indonesia (AELI) adalah wadah bagi pengguna metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman (Experiential Learning) baik perorangan maupun lembaga yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran dan pengguna metode EL yang bertanggung jawab terhadap pengembangan manusia Indonesia.
Asosiasi Experiential Learning Indonesia adalah komunitas pembelajar. AELI didirikan dengan berkomitmen untuk selalu meneliti, menganalisa dan mengembangkan penerapan metode EL di Indonesia agar dapatĀ menjadi metode pembelajaran yang efektif untuk peningkatan kualitas metode EL di Indonesia.
AELI berisi praktisi dan penyedia layanan Pembelajaran Berbasis Pengalaman yang sangat peduli pada dampak positif tehadap pengembangan manusia Indonesia. Upaya untuk membuat program yang memberikan manfaat nyata dan berdaya guna merupakan komitmen dari seluruh anggota AELI.
AELI, Bersatu, Berjaya
Ketua Umum DPP AELI
Kresno Wiyoso
Berita Nasional
-
Kaleidoskop AELI 2018
Beberapa hari ke depan kita akan memasuki tahun 2019. Beberapa hari lagi, tahun 2018 akan berganti. Saya rasa ini...
-
AELI tambah 5 orang Asesor Kompetensi Kepemanduan Outbound / Fasilitator EL
Pada tanggal 5-10 April 2018, Kemenpar melalui BNSP dan LSP Pramindo mengadakan Workplace Assessor Training (WPA) untuk mencetak Asesor...
-
Selamat Jalan Mas Bondan
Indonesia berduka. Kali ini Indonesia kehilangan salah satu tokoh terbaiknya. Mas Bondan Winarno, pakar kuliner Indonesia yang terkenal dengan...
Kabar Daerah
-
Workshop Teknik Fasilitasi 7 Generasi DPD AELI DIY
Ngobrolin 7 Generasi Teknik Fasilitasi dalam EL yuuuk lurs… Wacana asyik buat diskusi yg bisa nambah ketrampilan para FasEL...
-
Orientasi anggota Dewan Pengurus Daerah Bali
Dalam rangka pelaksanaan program kerja dr bid. Keanggotaan yg salah satunya adalah melaksanakan orientasi anggota guna untuk merekrut/mengajak calon...
Artikel Terbaru
-
APAKAH DESIGN THINKING SEBUAH PROGRAM EXPERIENTIAL LEARNING?
Penggalan Kisah Apakah Design Thinking Sebuah Program Experiential Learning? – Kisah di Tahap Empathy – Kisah di Tahap Define...
-
Experiential Tourism sebagai Andalan Industri Pariwisata di Masa Paska Pandemi
Sektor Pariwisata mendapatkan tantangan yang sangat berat di masa pandemi Covid19 ini. Larangan bepergian dan berkumpul membuat sektor ini...
-
4 Tipe Experience Based Training & Development Program
Dalam beberapa kesempatan mempresentasikan proposal Program Team Building, ada permintaan dari klien untuk menghadirkan Trainer atau bahkan Motivator untuk...